Tinjauan Prestasi Mesin Pada Turbin Air
(Water Turbine)
Oleh : Ir. Najamudin, MT
Dosen Universitas Bandar Lampung
1. Pengertian Turbin Air
- Turbin Air adalah suatu penggerak mula yang mengubah energi potensial air menjadi energi kinetik dan selanjutnya diubah menjadi energi mekanis dalam bentuk putaran poros turbin.
- Turbin air digerakkan oleh air sebagai fluida kerjanya, air mengalir dari tempat yang lebih tinggi menuju tempat yang lebih rendah. Dalam hal ini air memiliki energy potensial, energi potensial ini diubah menjadi energi kinetik melalui aliran didalam pipa dan nosel. Selanjutnya energi kinetic tersebut diubah lagi menjadi energi mekanis yang akan memutar poros turbin.
Gambar 1. Konversi Energi Pada Turbin Air
Gambar 2. Sketsa Pusat Tenaga Air pada ketinggian diatas Turbin
Air
2. Jenis-jenis Turbin Air :
a. Turbin Impuls (Pelton)
b. Turbin Reaksi (Francis, Kaplan,
Propeler)
Gambar 3. Turbin Pelton
Gambar 4. Turbin Kaplan
Kecepatan spesifik :
Dimana :
N = Daya turbin (PS)
H = Head (m)
n = Putaran (rpm)
ns = Kecepatan Spesifik (rpm)
Tabel
1. Kecepatan Spesifik TurbinAir, N=Daya
Turbin (PS)
Keterangan :
Untuk mencari ns,
data yang digunakan untuk tabel diatas berlaku untuk :
N = Daya Turbin
(PS)
H = Head (m)
n = Putaran (rpm)
3. Perhitungan
Daya
a. Daya alam yang
dapat dimanfaatkan , Na.
Dimana :
Na = daya Alam γ = Berat jenis air = 1000 kg/m3 Q = Debit aliran (m3/det) H = Head = Tinggi air jatuh (m)b. Daya yang dihasilkan turbin adalah :
4. Prestasi Mesin pada Turbin Air.
Prestasi mesin Turbin Air adalah ukuran berapa besar Randemen atau Efisiensi
yang dihasilkan Turbin Air tersebut.
Efisiensi Turbin adalah perbandingan antara daya poros dengan daya air :
ηt = Np/Na x 100%
Dari perhitungan Efisensi
inilah kita dapat menilai prestasi mesin pada Turbin Air yaitu
- Semakin tinggi Efisiensi yang dihasilkan maka akan semakin besar Prestasi mesin yang dihasilkan.
- Semakin rendah Efisiensi yang dihasilkan maka akan semakin rendah Prestasi mesin yang dihasilkan.
Semoga tulisan ini dapat bermanfaat untuk kita semua dan dapat menambah wawasan di bidang Mechanical
Engineering
Thanks
Ir. Najamudin, MT
Pak, saya sedang belajar tentang perancangan PLTA
ReplyDeleteSaya ingin bikin prototype PLTA,buku apa ya pak yang bagus yang bisa menunjang saya dalam hal ini?
Terima kasih,..
Pak, saya sedang belajar tentang perancangan PLTA
ReplyDeleteSaya ingin bikin prototype PLTA,buku apa ya pak yang bagus yang bisa menunjang saya dalam hal ini?
Terima kasih,..